Advertisement
#pemimpin-kristen-palestina
Rabu , 18 May 2022, 01:20 WIB
Uskup Agung Katolik Palestina Kecam Serangan Israel di Pemakaman Jurnalis Aljazirah
REPUBLIKA.CO.ID, YERUSALEM -- Uskup Agung Katolik di Yerusalem pada Senin (16/5/2022) mengutuk keras serangan polisi Israel pekan lalu di sebuah rumah sakit Kristen menjelang pemakaman reporter Aljazirah Palestina Shireen Abu Akleh....
Senin , 25 Dec 2017, 18:10 WIB
Pemimpin Kristen Palestina Tolak Keputusan Trump
REPUBLIKA.CO.ID, GAZA -- Pemimpin Kristen Palestina telah menolak keputusan Presiden AS Donald Trump yang mengakui Yerusalem sebagai ibukota Israel. Menurut para pemipin Kristen Palestina, apa yang dilakukan Trump begitu berbahaya dan menghina.Keputusan Trump telah memicu protes di seluruh dunia Muslim dan mendapat kecaman internasional. "Langkah AS menyinggung orang Kristen dan Muslim di seluruh dunia yang menganggap Yerusalem sebagai warisan...