Warga mengunjungi taman di Surabaya, Jawa Timur.

Antisipasi Omicron, Delapan Taman di Surabaya Kembali Ditutup

REPUBLIKA.CO.ID, SURABAYA -- Sebanyak delapan taman yang sempat buka beberapa waktu lalu di Kota Surabaya, kini kembali tutup pemerintah kota setempat sebagai upaya mengantisipasi penyebaran Covid-19 varian baru Omicron di Kota Pahlawan, Jatim. Kepala Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Surabaya, Hebi Agus Djuniantoro mengatakan, penutupan delapan taman dimulai pada pekan ini. Menurutnya, pada Senin–Jumat, taman tetap buka seperti biasa, namun hanya...

Wakil Wali Kota Surabaya, Armuji.

Pemkot Surabaya Bagikan Seragam Gratis untuk 46 Ribu Pelajar

REPUBLIKA.CO.ID, SURABAYA -- Sebanyak 46 ribu pelajar sekolah dasar (SD) dan sekolah menengah pertama (SMP) dari keluarga masyarakat berpenghasilan rendah (MBR) di Kota Surabaya, Jawa Timur (Jatim), mendapat seragam gratis dari Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya. Adapun pendistribusian seragam sekolah dilakukan pada Desember 2021. "Saya berharap pendistribusiannya lebih cepat, sehingga siswa-siswi MBR bisa mengenakannya untuk sekolah bagi yang telah melaksanakan PTM,"...