Advertisement
#pemprov-dki-beli-jeep-untuk-heru
Senin , 06 Mar 2023, 15:29 WIB
Ketua Fraksi PDIP Bilang Pengadaan Mobil Jeep untuk Pj Heru tak Tepat
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Ketua Fraksi PDIP DPRD DKI Jakarta, Gembong Warsono menganggap, pembelian dua mobil dinas sekaligus untuk Penjabat (Pj) Gubernur DKI, Heru Budi Hartono kurang pas. Hal itu...
Senin , 06 Mar 2023, 15:04 WIB
Gembong PDIP Sebut Pj Heru Sosok Sederhana tak Bakal Naik Mobil Dinas Jeep
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Fraksi PDIP DPRD DKI Jakarta merekomendasikan untuk dilakukan pengalihan anggaran pembelian mobil Jeep bagi Penjabat (Pj) Gubernur DKI Jakarta, Heru Budi Hartono senilai Rp 2,37 miliar. Pengubahan alokasi itu bisa dilakukan saat pembahasan APBD Perubahan 2023. Ketua Fraksi PDIP DPRD DKI, Gembong Warsono langkah itu dilakukan berdasarkan anggapan, Pj Heru tidak akan menggunakan mobil dinas tersebut. Dia...