Organisasi masyarakat (ormas) Pemuda Pancasila (PP) menggelar aksi menuntut permintaan maaf Wakil Ketua Komisi II DPR Junimart Girsang di depan Gedung DPR, Kompleks Parlemen, Jakarta, Kamis (25/11).

Diperiksa Polisi, Petinggi Ormas PP Minta Maaf dan Janji Berbenah

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Sekretaris Jenderal Majelis Pimpinan Nasional Pemuda Pancasila, Arif Rahman, mengaku dicecar puluhan pertanyaan terkait demo ricuh beberapa waktu lalu. Selain Arif, polisi juga memeriksa petinggi PP yang lain yaitu Ketua MPC PP Jakarta Timur, Norman Silitonga. "Hanya melengkapi, tidak ada yang lain, hanya keterangan itu saja dan intinya juga tadi kita menyatakan permintaan maaf kepada pihak kepolisian...

Para pelari di Kota Sukabumi berlari sejauh 62 kilometer dari Bogor dan finis di Balai Kota Sukabumi dalam rangka menyambut hari Sumpah Pemuda, Kamis (28/10).

Pelari dan Peraih Medali PON Berlari 62 Kilometer

REPUBLIKA.CO.ID, SUKABUMI--Momen Sumpah Pemuda di Kota Sukabumi dirayakan dengan cara yang unik. Sebabnya para pemuda yang berjumlah 9 orang dan 3 pesepeda berlari sejauh 62 kilometer dari Bogor ke Sukabumi pada Kamis (28/10). Wali Kota Sukabumi Achmad Fahmi bersama Sekda Kota Sukabumi Dida Sembada menerima para atlit tersebut ditandai dengan penyerahan bendera pataka Pemkot Sukabumi dan Pemuda Pancasila. Diantara sembilan pelari,...