Pemudik dengan mengendarai sepeda motor melintas di jalur mudik.

H-3 Lebaran, 6,5 Juta Pemudik Motor Keluar dan Masuk Wilayah Jabodetabek

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kementerian Perhubungan (Kemenhub) mencatat sebanyak 6.578.660 orang pemudik dengan menggunakan sepeda motor keluar dan masuk wilayah Jabodetabek pada H-3 Lebaran 2024 atau Ahad (7/4/2024). “Pergerakan orang yang menggunakan sepeda motor keluar dan masuk Jabodetabek, pada H-3 (Lebaran) tercatat sebanyak 3.289.330 kendaraan dan 6.578.660 orang. Data ini merupakan laporan sementara yang diperoleh dari Posko Pusat Angkutan Lebaran Terpadu 2024...

Foto aerial ribuan pemudik motor antre sebelum menaiki kapal di Pelabuhan Ciwandan, Cilegon, Banten (ilustrasi).

Ribuan Pemudik Motor Padati Pelabuhan Ciwandan Banten Kamis Dini Hari

REPUBLIKA.CO.ID, CILEGON -- Ribuan pemudik motor mulai padati Pelabuhan Ciwandan, Banten. Mereka hendak mudik ke berbagai daerah di Sumatra pada H-6 Hari Raya Idul Fitri 1445 hijriah. Berdasarkan pengamatan di lapangan mulai pada Kamis (4/4/2024) dari pukul 00.00 WIB hingga 02.20 WIB, ribuan pengendara motor yang hendak menyeberang ke Pelabuhan Bakauheni Lampung terpantau memadati Pelabuhan Ciwandan, Banten. Kendaraan pemudik ini, penuh dengan...