Advertisement
#pemukulan-anggota-bnn
Kamis , 29 Dec 2016, 20:46 WIB
Oknum TNI Pemukul Anggota BNN Kota Tanjung Balai Diperiksa Intensif
REPUBLIKA.CO.ID, MEDAN -- Kasus pemukulan yang dilakukan oknum parajurit TNI AD Sertu Muhibbat terhadap anggota BNN Kota Tanjung Balai masih ditangani Pomdam I Bukit Barisan. Pihak Pomdam masih menggelar pemeriksaan...