#penahanan-roy-suryo
Rabu , 21 Sep 2022, 19:29 WIB
Polda Metro Jaya Perpanjang Masa Penahanan Roy Suryo
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Penyidik Polda Metro Jaya memperpanjang masa penahanan Roy Suryo terkait kasus dugaan penistaan agama meme stupa Candi Borobudur yang diedit mirip wajah Presiden Joko Widodo. Polisi...
Jumat , 26 Aug 2022, 17:06 WIB
Penyidik Perpanjang Penahanan Roy Suryo
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Penyidik Polda Metro Jaya memperpanjang masa penahanan terhadap tersangka kasus meme stupa Candi Borobudur mirip Presiden Joko Widodo (Jokowi). Mantan Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) itu ditahan sejak Jumat tanggal 5 Agustus 2022 lalu, usai menjalani tiga kali pemeriksaan. "Masih ditahan. Jelas sudah diperpanjang otomatis," kata Kepala Bidang Hubungan Masyarakat Polda Metro Jaya, Komisaris Besar Polisi Endra Zulpan...
Jumat , 12 Aug 2022, 23:15 WIB
Polda Metro Tolak Penangguhan Penahanan Roy Suryo
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Penyidik Direktorat Reserse Kriminal Umum (Ditreskrimum)...