Advertisement
#penanganan-covid-semarang
Rabu , 01 Sep 2021, 13:52 WIB
Semarang Turun ke Level 2, Semua Tetap Diminta Patuhi Prokes
REPUBLIKA.CO.ID, SEMARANG -- Wali Kota Semarang Hendrar Prihadi menyatakan status pemberlakuan pembatasan kegiatan masyarakat (PPKM) Kota Semarang turun dari level 3 ke level 2. Kendati demikian, dia tetap meminta...