Advertisement
#penangkapan-ular-kobra
Selasa , 24 Dec 2019, 05:07 WIB
Usir Kobra dengan Kapur Barus, Ijuk, Hingga Karbol
BEKASI, AYOBANDUNG.COM -- Teror kemunculan ular kobra membuat resah masyarakat di sejumlah wilayah. Meski menjaga kebersihan adalah yang utama, tapi ada cara lain membuat hewan berbahaya tersebut kabur seperti...
Senin , 23 Dec 2019, 15:17 WIB
Damkar Evakuasi Sembilan Kobra di Ciracas
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Petugas Suku Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan Jakarta Timur kembali mengevakuasi sembilan ular kobra, Senin siang. Ulara itu berkeliaran di kebun warga kawasan Rambutan, Ciracas. "Enam ekor ditangkap oleh warga, tiga ekor ditangkap petugas damkar," kata Kepala Seksi Operasional Damkar Jakarta Timur Gatot Sulaeman di Jakarta. Evakuasi itu berawal dari laporan petugas kelurahan setempat yang melihat sejumlah kobra...