Kapolresta Yogyakarta Kombes Pol Aditya Surya Dharma, merilis kasus pencurian di gerbong kereta pada konferensi pers di Yogyakarta, Kamis (7/3/2024).

Pelaku Pencurian di Gerbong Kereta Ditangkap di Gunungkidul

REPUBLIKA.CO.ID, YOGYAKARTA -- Pelaku pencurian tas di gerbong kereta api Mataram jurusan Cirebon-Stasiun Solo Balapan pada 15 Februari 2024 berhasil ditangkap oleh Polresta Yogyakarta. Pelaku dengan berinisial MM (45 tahun) ini berhasil ditanggap pada 29 Februari 2024 di kediamannya Kapanewon Rongkop, Gunungkidul. MM menaiki kereta dari Statiun Kutoarjo dan melakukan aksinya saat kereta berhenti di Stasiun Tugu Yogyakarta lalu MM turun...

Penusukan (ilustrasi). Pemuda berinisial RAM (23) ditangkap setelah melukai guru berinisial ST (26) hingga 13 tusukan senjata tajam.

Polisi Ringkus Pemuda yang Lukai Guru Hingga 13 Tusukan

REPUBLIKA.CO.ID, HULU SUNGAI SELATAN -- Petugas gabungan Polsek Angkinang bersama Satuan Reskrim dan Satuan Intelkam Polres Hulu Sungai Selatan (HSS) meringkus pemuda asal Dusun Pulantan, Desa Angkinang, berinisial RAM (23). Dia melukai guru berinisial ST (26) hingga 13 tusukan senjata tajam. Kasi Humas Polres HSS, Kalimantan Selatan, Ipda H Purwadi mengatakan tersangka RAM juga berupaya mencuri, menganiaya, dan berupaya menyetubuhi...