#pendapatan-amazon
Jumat , 03 Feb 2023, 11:10 WIB
Prospek Amazon Mengecewakan karena Pelanggan Berhemat
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Amazon.com Inc pada Kamis (2/2/2023) mengatakan laba operasinya bisa turun menjadi nol pada kuartal pertama karena penghematan dari PHK tidak menutupi dampak keuangan dari konsumen dan pelanggan...
Jumat , 01 May 2020, 13:21 WIB
Pendapatan Amazon Naik 26 Persen Selama Pandemi
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Amazon berhasil membukukan kinerja yang positif selama pandemi Covid-19 berlangsung. Pada kuartal I 2020, perusahaan memperoleh pendapatan mencapai 75,4 miliar dolar AS atau setara Rp1.115 triliun. Raihan pendapatan tersebut naik 26 persen dibandingkan periode yang sama di tahun sebelumnya. Meski demikian, dikarenakan tingginya pengeluaran, laba perusahaan jatuh sebesar 29 persen menjadi 2,5 miliar dolar AS atau...
Jumat , 25 Oct 2019, 05:20 WIB
Laba Amazon Turun Pertama Kalinya dalam Dua Tahun
REPUBLIKA.CO.ID, WASHINGTON – Raksasa teknologi Amazon menghadapi penurunan keuntungan...