Advertisement
#pendapatan-budidaya-ikan
Jumat , 29 Jul 2022, 00:25 WIB
KKP Dongkrak Pendapatan Pembudidaya selama Semester I
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) berhasil meningkatkan rata-rata pendapatan pembudidaya ikan menjadi Rp 4,4 juta per bulan. Hal ini berdasarkan data capaian semester I 2022 Direktorat Jenderal...