Advertisement
#pendemo-minta-inggris-gabung-unu-eropa
Senin , 25 Sep 2023, 07:19 WIB
Ribuan Pengunjuk Rasa Minta Inggris Gabung Kembali ke Uni Eropa
REPUBLIKA.CO.ID, LONDON -- Ribuan pengunjuk rasa anti-Brexit berkumpul di ibu kota Inggris, London, untuk menyerukan bergabung kembali dengan Uni Eropa (UE) pada akhir pekan. Kegiatan itu diselenggarakan oleh National Rejoin...