#pendewasaan-usia-perkawinan
Kamis , 18 Mar 2021, 14:50 WIB
Wapres Tekankan Pentingnya Pendidikan dalam Berumah Tangga
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Wakil Presiden Ma'ruf Amin menekankan pentingnya pendidikan dalam berumah tangga. Wapres menilai pendidikan menjadi kunci membangun kemampuan dan kematangan individu dalam kehidupan rumah tangga. "Kita harus dapat membangun...
Kamis , 18 Mar 2021, 12:05 WIB
Usia Menikah Jangan Dilihat dari Batas Kebolehan
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Wakil Presiden Ma'ruf Amin mendukung adanya gerakan pendewasaan usia perkawinan kepada masyarakat untuk terciptanya keluarga harmonis yang bahagia. Wapres namun mengingatkan, usia pasangan menikah jangan hanya dilihat dari sisi batas kebolehannya saja, tetapi harus mengedepankan kematangan dari pasangan yang akan menikah."Karena itu, usia perkawinan jangan hanya dilihat dari sisi "boleh"-nya saja, tetapi yang paling penting adalah...
Jumat , 14 Dec 2018, 21:12 WIB
Pendewasaan Usia Perkawinan Diharapkan Kurangi Kematian Ibu
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Mahkamah Konstitusi Republik Indonesia (MK) mengabulkan...
Ahad , 19 Aug 2018, 10:04 WIB
Yogyakarta Promosikan Pendewasaan Usia Perkawinan
REPUBLIKA.CO.ID, YOGYAKARTA -- Pemkot Yogyakarta melalui Dinas Pengendalian Penduduk...