Komite Penanganan Covid-19 dan Pemulihan Ekonomi Nasional (PC-PEN) mencatat penempatan dana pemerintah di perbankan syariah telah mencapai Rp 3 triliun. Dana tersebut 'dititipkan' di tiga bank syariah, yakni Mandiri Syariah, BRI Syariah dan BNI Syariah.

Jumat , 02 Oct 2020, 18:28 WIB

Pemerintah Sudah Tempatkan Dana Rp 3 T ke Tiga Bank Syariah

Bank Indonesia (BI): Seorang melintas didekat logo Bank Indonesia Jakarta, Kamis (21/2).

Senin , 27 Jul 2020, 23:51 WIB

BI Sempurnakan Ketentuan Pasar Uang Antarbank Syariah

Kepala Badan Kebijakan Fiskal Kementerian Keuangan (BKF Kemenkeu) Febrio Kacaribu mengatakan, pemerintah akan memperluas program penempatan dana untuk penyaluran kredit modal kerja ke Badan Pembangunan Daerah (BPD).

Jumat , 24 Jul 2020, 12:03 WIB

Dorong Sektor Riil, Pemerintah akan Tempatkan Dana di BPD

Penempatan dana pemerintah ke empat bank Himpunan Bank Milik Negara (Himbara) sudah membuahkan hasil. Kementerian Keuangan (Kemenkeu) mencatat, belum sampai sebulan pemerintah menempatkan dana sebesar Rp 30 triliun, Himbara telah menyalurkan kredit modal kerja hingga Rp 36 triliun.

Jumat , 24 Jul 2020, 11:33 WIB

Penempatan Dana ke Himbara Ciptakan Modal Kerja Rp 36 T

Direktur Utama BRI Sunarso menyatakan penempatan ini akan memperkuat likuiditas BRI sehingga dapat mendukung penuh pemerintah dalam upayanya percepatan pemulihan ekonomi di Indonesia.

Kamis , 25 Jun 2020, 12:51 WIB

Dapat Dana Pemerintah, BRI Makin Fokus Selamatkan UMKM

Menteri BUMN Erick Thohir (ketiga kanan) bersama Menkeu Sri Mulyani (kedua kanan) didampingi (kiri ke kanan) Dirut BTN Pahala N Mansury, Dirut BNI Herry Sidharta, Dirut BRI Sunarso dan Dirut Bank Mandiri Royke Tumilaar menyampaikan keterangan pers di Kantor Presiden, Jakarta, Rabu (24/6/2020). Pemerintah menempatkan dana sebesar Rp30 triliun pada Himpunan bBank Milik Negara (Himbara) dalam rangka mendorong percepatan pemulihan ekonomi nasional terutama untuk sektor riil.

Kamis , 25 Jun 2020, 10:14 WIB

Dapat Dana Pemerintah, Bank BUMN Dorong Ekspansi Kredit

Menteri Keuangan Sri Mulyani mengatakan pemerintah akan menempatkan uang negara sebesar Rp 30 triliun ke bank umum anggota Himpunan Bank Milik Negara (Himbara).

Rabu , 24 Jun 2020, 16:04 WIB

Pemerintah Tempatkan Rp 30 T Uang Negara ke Bank Himbara

Otoritas Jasa Keuangan (OJK). Kementerian Keuangan dan Otoritas Jasa Keuangan (OJK) telah menandatangani Keputusan Bersama nomor 265/KMK.10/2020 dan nomor SKB-1/D.01/2020 tentang Koordinasi Pelaksanaan Penempatan Dana dan Pemberian Subsidi Bunga Dalam Rangka Program Pemulihan Ekonomi Nasional.

Kamis , 11 Jun 2020, 11:43 WIB

Kemenkeu dan OJK Teken Keputusan Bersama Penempatan Dana

Pemerintah resmi menerbitkan aturan khusus mengenai pelaksanaan Pemulihan Ekonomi Nasional (PEN). Beleid tersebut adalah Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 23 Tahun 2020 tentang Program Pemulihan Ekonomi Nasional dalam Rangka Mendukung Kebijakan Keuangan Negara untuk Penanganan Pandemi Covid-19 dan/atau Menghadapi Ancaman yang Membahayakan Perekonomian Nasional dan/atau Stabilitas Sistem Keuangan serta Penyelamatan Ekonomi Nasional.

Rabu , 13 May 2020, 00:08 WIB

Pemerintah Rilis Regulasi Pemulihan Ekonomi Nasional

Karyawan melayani nasabah di Banking Hall Gedung Bank Syariah Mandiri (BSM), Jakarta, beberapa waktu lalu.

Selasa , 10 Nov 2015, 06:41 WIB

BSM Tempatkan Dana di Instrumen Alternatif