#penerbangan-tanpa-transit
Selasa , 04 Oct 2022, 12:01 WIB
Lion Air Segera Buka 4 Penerbangan Umrah dari Kertajati
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Maskapai Lion Air segera membuka kembali rute internasional khusus penerbangan kebutuhan umrah dengan kedatangan dan keberangkatan dari Bandara Kertajati, Majalengka, Jawa Barat. Penerbangan dari Bandara Kertajati dibuka...
Selasa , 15 Mar 2022, 17:17 WIB
Garuda Indonesia Operasikan 9 Penerbangan Umrah
IHRAM.CO.ID, JAKARTA — Saat ini maskapai Garuda Indonesia sudah mulai menerbangan penerbangan umrah dari Surabaya dan Jakarta. Direktur Utama Garuda Indonesia Irfan Setiaputra memastikan kesiapan armadanya dalam melayani penerbangan umrah. "Dengan dioperasikannya penerbangan umrah dari Surabaya ini, saat ini Garuda Indonesia mengoperasikan sedikitnya sembilan penerbangan ke Tanah Suci yang dilayani melaui dua kota besar yaitu Jakarta dan Surabaya,” kata Irfan...
Selasa , 15 Mar 2022, 16:10 WIB
Garuda Indonesia Mulai Layani Umrah dari Surabaya
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Maskapai nasional Garuda Indonesia mulai melayani penerbangan...