Penerapan aturan registrasi International Mobile Equipment Identity (IMEI) di Indonesia telah menunjukkan hasil positif dalam mengurangi penyelundupan ponsel ilegal.

Penerapan Aturan Registrasi IMEI Turunkan Tren Ponsel Ilegal

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Penerapan aturan registrasi International Mobile Equipment Identity (IMEI) di Indonesia telah menunjukkan hasil positif dalam mengurangi penyelundupan ponsel ilegal. Demikian dikatakan oleh Direktur Standarisasi Perangkat Pos dan Informatika Direktorat Jenderal Sumber Daya dan Perangkat Pos dan Informatika (SDPPI) Kementerian Komunikasi dan Informatika Mulyadi dalam acara "Ngopi Bareng Kominfo" di Kementerian Kominfo, Jakarta, Jumat (31/5/2024). "Terkait penyelundupan, ini...

Ilustasi pelayanan pajak.

DJP Masih Hitung Potensi Penerimaan dari Pajak Natura

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Direktorat Jenderal Pajak Kementerian Keuangan mengatakan, saat ini masih menghitung potensi penerimaan negara dari pungutan pajak natura. Hal ini sebagai respons diterbitkannya Peraturan Menteri Keuangan 66/2023 tentang Perlakuan Pajak Penghasilan atas Penggantian atau Imbalan Sehubungan dengan Pekerjaan atau Jasa yang Diterima Atas Diperoleh dalam bentuk Natura dan/atau Kenikmatan. Direktur Jenderal Pajak Kementerian Keuangan Suryo Utomo mengatakan, pihaknya masih...