#pengalihan-arus-parade-motogp
Selasa , 15 Mar 2022, 19:20 WIB
Sebelum Ikut Parade MotoGP, Marquez, Mir, dan Miller akan Temui Jokowi
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Direktur Utama Mandalika Grand Prix Association (MGPA), Priandhi Satria, mengatakan, semua pembalap MotoGP akan tiba di Indonesia pada Selasa (15/3/2022) dan Rabu (16/3/2022). Sebagian bakal mengikuti...
Selasa , 15 Mar 2022, 16:34 WIB
Polisi Imbau Warga Hindari Istana Merdeka-Thamrin Saat Parade MotoGP
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Petugas Direktorat Lalu Lintas Polda Metro Jaya mengimbau masyarakat untuk menghindari rute Istana Merdeka-Thamrin dan mencari rute alternatif saat pelaksanaan parade MotoGP. Parade akan berlangsung pada Rabu (16/3/2022) mulai pukul 10.00 WIB-11.00 WIB. "Kami dari pihak Polda Metro Jaya mengimbau kepada masyarakat sebaiknya untuk menghindari dulu kawasan jalan Thamrin pukul 10.00-11.00 WIB," kata Direktur Lalu Lintas Polda...
Selasa , 15 Mar 2022, 16:06 WIB
Polda Metro Jaya Siapkan 500 Personel untuk Amankan Parade MotoGP
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Polda Metro Jaya menyiapkan 500 personel...
Selasa , 15 Mar 2022, 12:13 WIB
Polisi Tutup Rute Istana Merdeka-Bundaran HI untuk Parede MotoGP
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Polda Metro Jaya akan menutup rute Istana...