Advertisement
#penggratisan-benih-padi
Jumat , 18 Mar 2016, 08:18 WIB
Petani Tabalong Dapat Bantuan Benih Padi Gratis
REPUBLIKA.CO.ID, TANJUNG -- Petani di Kabupaten Tabalong, Kalimantan Selatan, bakal mendapatkan bantuan benih gratis dari pemerintah pusat guna mendukung program perluasan areal persawahan melalui kegiatan cetak sawah 1.000 hektare....