Wali Kota Bandung Oded M Danial (kedua kanan) menyerahkan Elektronik Sertifikat Registrasi Uji Tipe (e-SRUT) dan Bukti Lulus Uji Elektronik (BLUe) kepada warga usai diluncurkan di Balai Pengujian Kendaraan Bermotor Dishub Kota Bandung, Jalan Sor GBLA, Gedebage, Kota Bandung, Kamis (5/11). Pemerintah Kota Bandung melalui Dishub Kota Bandung bekerja sama dengan Bank BJB meluncurkan metode pembayaran non-tunai menggunakan QRIS untuk pembayaran Pengujian Kendaraan Bermotor (PKB), tiket bus Bandros, Trans Metro Bandung dan pelayanan sistem derek guna meningkatkan pelayanan sekaligus memudahkan warga untuk transaksi tanpa kontak fisik. Foto: Abdan Syakura/Republika

Pemprov Jabar Percepat Pemerintahan Berbasis Elektronik

REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG--Pemprov Jawa Barat menandatangani perjanjian kerja sama bersama pemkab/pemkot se- Jabar penerapan sistem pemerintahan berbasis elektronik (SPBE).  Perjanjian kerja sama merupakan upaya percepatan pemerintahan digital seperti amanat Perpres 95 tahun 2018 tentang Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik. Dari pihak Pemprov Jabar PKS ditandatangani Kepala Dinas Komunikasi Jabar Setiaji sementara dari kab/kota perwakilan pemda masing- masing.  "Diskominfo memiliki kewajiban membantu daerah dalam...

Internet. Ilustrasi

Ini yang Terjadi pada Internet per Detik

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Semua orang mungkin sudah tahu bahwa internet merupakan salah satu tempat paling sibuk. Terlebih lagi pada era globalisasi seperti saat ini, dimana setiap orang membutuhkan internet untuk membantu menyemarakkan hidup dengan komunikasi lintas tempat dan waktu, belajar, serta mencari informasi yang dibutuhkan.Dilansir laman Foxnews Rabu (29/6) dengan kesibukkan yang dirundung internet, per detik internet mampu menerima lebih...