#penghargaan-masjid-yamp
Kamis , 28 Nov 2019, 18:24 WIB
Mbak Tutut: YAMP Berupaya Jaga 999 Masjid yang Dibangun
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Putri Presiden ke-2 RI Soeharto, Siti Haryanti Rukmana, menghadiri Anugerah Fastabiqul Khairat 999 Masjid Yayasan Amal Bakti Muslim Pancasila (YAMP) di Jakarta, Kamis (28/11). Mbak Tutut,...
Kamis , 28 Nov 2019, 18:18 WIB
YAMP Bangun dan Bina 999 Masjid di Indonesia
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Yayasan Amal Bakti Muslim Pancasila (YAMP) telah membangun dan membina 999 masjid di Indonesia. YAMP merupakan yayasan yang dibangun oleh presiden kedua Republik Indonesia, Soeharto. Prof Emil Salim selaku Dewan Pembina Yayasan YAMP mengungkap tujuan didirikannya yayasan ini adalah meningkatkan pola pengembangan Islam dengan fakta, kenyataan, dan bukti yang dirasakan oleh masyarakat. "Cita-cita yang ingin dikembngkan yayasan adalah...
Kamis , 28 Nov 2019, 17:17 WIB
8 Masjid Raih Penghargaan YAMP
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Delapan masjid meraih penghargaan Yayasan Amal...