#penghijauan-di-bekas-area-tambang
Senin , 20 Jun 2022, 20:45 WIB
Pj Gubernur Babel Mulai Hijaukan Bekas Galian Tambang
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Penjabat (Pj) Gubernur Bangka Belitung (Babel) Ridwan Djamaluddin melakukan penanaman pohon di lahan bekas penambangan bijih timah tak berizin di Kota Pangkalpinang pada Senin (20/6/2022) sore. Kegiatan...
Senin , 20 Jun 2022, 20:41 WIB
Dirjen Minerba Canangkan 'Hijau Biru Babelku'
REPUBLIKA.CO.ID, PANGKALPINANG -- Penjabat (Pj) Gubernur Bangka Belitung (Babel) sekaligus Dirjen Minerba Kementerian ESDM Ridwan Djamaluddin mengakui bisnis pertambangan kerap mendapat stigma negatif karena menimbulkan kerusakan lingkungan. Ia coba mengubahnya dengan menggalakkan program penghijauan di bekas area tambang tak berizin. Hal itu disampaikan Ridwan saat mencanangkan 'Hijau Biru Babelku' dengan melakukan penanaman pohon di Kawasan Gedung Pusat Layanan Terpadu (PLUT)...