#penghijauan-lingkungan
Ahad , 24 Jul 2022, 13:59 WIB
Hijaukan Kembali Hutan dari Pembalakan Liar, Kakek di Lumajang Raih Kalpataru
REPUBLIKA.CO.ID, LUMAJANG — Seorang kakek di Kabupaten Lumajang, Jawa Timur yang bernama Daim mampu menghijaukan kembali kawasan hutan lereng Gunung Lemongan, Kecamatan Klakah yang rusak akibat pembalakan liar. Meski sempat tidak...
Jumat , 29 Apr 2022, 05:15 WIB
Proyek Green Riyadh Resmi Diluncurkan di Tujuh Lingkungan Perumahan
IHRAM.CO.ID, RIYADH -- Proyek penghijauan kota terpadu dan komprehensif terbesar di dunia "Green Riyadh" telah resmi diluncurkan di tujuh lingkungan sekitar Riyadh. Direktur Proyek Green Riyadh, Abdulaziz Al-Moqbel, mengonfirmasi selama wawancara dengan Al-Ekhbariya bahwa penghijauan telah dimulai di jalan dan alun-alun dari 7 lingkungan perumahan di kota Riyadh. Al-Moqbel mengatakan bahwa program ini bertujuan merehabilitasi sepenuhnya dengan penghijauan 120 lingkungan perumahan. Dia mengatakan...
Jumat , 12 Nov 2021, 20:18 WIB
Wujud Kepedulian Lingkungan, Nayz Gelar Penghijauan
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- PT Hassana Boga Sejahtera (Nayz) kembali...
Jumat , 03 Jan 2020, 06:28 WIB
Hijaukan Lingkungan, Polres Indramayu Tanam 11.550 Pohon
REPUBLIKA.CO.ID, INDRAMAYU -- Jajaran Polres Indramayu melakukan penanaman 11.550 pohon...
Senin , 08 Feb 2016, 06:27 WIB
Pemuda Muhammadiyah Makassar Tanam 1000 Pohon
REPUBLIKA.CO.ID, MAKASSAR -- Organisasi Pemuda Muhammadiyah Makassar mulai menanam...