#pengiriman-bahan-bakar-ke-gaza
Senin , 20 May 2024, 15:59 WIB
Israel Klaim Adanya Pengiriman Bahan Bakar ke Gaza
REPUBLIKA.CO.ID, GAZA -- Lebih dari 160 ribu liter bahan bakar telah dikirim ke Jalur Gaza melalui dermaga darurat yang dibangun Amerika Serikat, kata Pasukan Pertahanan Israel (IDF). Pada Kamis,...
Kamis , 07 Dec 2023, 07:48 WIB
Israel Hanya Izinkan Sedikit Bahan Bakar Tambahan Masuk Gaza
REPUBLIKA.CO.ID, TEL AVIV -- Kabinet keamanan Israel sepakat pada Rabu (6/12/2023), bahwa mereka akan mengizinkan tambahan minimal bahan bakar untuk masuk ke Jalur Gaza. Pengiriman bahan bakar ini dilakukan untuk mencegah keruntuhan bantuan kemanusiaan dan wabah penyakit di selatan wilayah kantong Palestina tersebut. Dalam sebuah pernyataan, kantor Perdana Menteri Israel Benjamin Netanyahu mengatakan, jumlah bahan bakar akan ditentukan oleh kabinet. Jumlah...