Advertisement
#pengisi-suara-garfield
Rabu , 25 May 2022, 10:23 WIB
Samuel L Jackson Bergabung dengan Chris Pratt di Garfield
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Aktor Samuel L Jackson akan bergabung dengan Chris Pratt dalam film animasi Alcon Entertainment yang akan datang berdasarkan komik strip ikonik Garfield. Dikutip dari The Hollywood...
Selasa , 02 Nov 2021, 07:42 WIB
Chris Pratt Isi Suara Film Terbaru Garfield
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Aktor Chris Pratt akan mengisi suara untuk film animasi terbaru Garfield. Dilansir Variety, Selasa, Alcon Entertainment akan memproduksi film tersebut dengan Sony Pictures ikut serta untuk merilis petualangan terbaru Garfield di bioskop secara global. Hanya saja, tanggal rilis untuk film ini belum diumumkan dan detail plot belum dikonfirmasi. Garfield akan mengadaptasi cerita dari komik strip lama yang...