#pengkhutbah-masjid-al-aqsa
Selasa , 03 Jan 2023, 19:55 WIB
Intelijen Israel Tangkap Pengkhutbah Al Aqsa
IHRAM.CO.ID, YERUSALEM -- Dinas intelijen Israel memanggil pengkhutbah Masjid Al Aqsa di Yerusalem Timur yang diduduki, Syekh Ekrema Sabri pada Senin (2/1/2023) untuk diinterogasi. Informasi tersebut disampaikan oleh keluarga Syekh...
Jumat , 14 May 2021, 14:25 WIB
Dai Masjid Al Aqsa: Terima Kasih Atas Dukungan Turki
REPUBLIKA.CO.ID, ANKARA -- Pengkhutbah (dai) Masjid Al-Aqsa di Yerusalem Syekh Ekrime Sabri berterima kasih kepada Turki atas dukungannya kepada Palestina. Rasa terima kasihnya itu ia sampaikan kepada Kepala Badan Keagamaan Tertinggi Turki Diyanet melalui sambungan telepon. Dilansir di Anadolu Agency, Jumat (14/3), Sheikh Ekrime Sabri mengatakan pernyataan Presiden Recep Tayyip Erdogan dan Ali Erbas yang bereaksi terhadap serangan Israel terhadap Masjid Al-Aqsa dan...