Advertisement
#peningkatan-kasus-covid-19-di-jepang
Kamis , 14 Jul 2022, 11:41 WIB
Jepang Peringatkan Gelombang Baru Covid-19
REPUBLIKA.CO.ID, TOKYO -- Jepang memperingatkan gelombang baru kasus virus Corona menyebar dengan cepat ke seluruh negara. Pemerintah menyerukan kepada seluruh warga untuk sangat berhati-hati menjelang akhir pekan dan liburan...