Seorang pria yang melakukan peretasan dan penipuan di dunia maya dihukum lima tahun penjara/ilustrasi

Penipuan Daring Marak di Sumbar.

REPUBLIKA.CO.ID, PADANG --Kepolisian Resor Kota Padang, Sumatra Barat (Sumbar) menyebutkan bahwa kasus penipuan secara dalam jaringan (daring) marak terjadi di kota setempat sejak awal 2024. Kepala Satuan Reserse Kriminal Polresta Padang Kompol Deddy Adriansyah Putera di Padang, Selasa, meminta masyarakat untuk teliti saat melakukan transaksi jual beli. "Kasus penipuan lewat daring marak terjadi di Padang, rata-rata dalam satu pekan itu ada...

Penipuan lewat telepon dengan menggunakan teknologi AI marak/ ilustrasi

Tertipu Suara Palsu Berujung Puluhan Juta Raib, Begini Cegah Penipuan Berbasis AI

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA---Seiring kemajuan teknologi, modus penipuan juga bisa bermacam-macam. Penipuan suara berbasis kecerdasan buatan (AI) kini menjadi contoh kasus baru dalam daftar penipuan yang terus bertambah. Dengan memanfaatkan kecerdasan buatan, penipu menemukan cara baru dan canggih untuk menipu orang yang berpotensi menimbulkan dampak finansial. Memahami ancaman yang muncul, sangat penting bagi individu untuk melindungi diri mereka dari menjadi korban penipuan semacam...