#penipuan-hewan-kurban
Kamis , 05 Jan 2023, 15:10 WIB
Polisi Ungkap Motif Pelaku Penipuan Hewan Kurban di Bukittinggi
REPUBLIKA.CO.ID, BUKITTINGGI -- Kepolisian Resor Kota (Polresta) Bukittinggi, Polda Sumatra Barat, mengungkap motif pelaku penipuan hewan kurban Idul Adha di Bukittinggi. Pelaku berinisial AD (36) terlilit utang dan menggunakan...
Senin , 04 Sep 2017, 17:54 WIB
Pelaku Penipuan Hewan Kurban Ditangkap di Solo
REPUBLIKA.CO.ID, SOLO -- Kepolisian Resor Kota Solo mencokok Wahyu Dwi Prasetyo, warga Cemani, Grogol Sukoharjo lantaran diduga melakukan penipuan jual beli hewan kurban. Kapolresta Solo, AKBP Ribut Hari Prabowo mengatakan penangkapan dilakukan menyusul banyaknya laporan warga yang mengadukan penipuan tersebut. Hingga saat ini saja, kata dia, korban yang telah melapor sebanyak 32 orang baik sebagai peternak hewan kurban, warga...