#penjualan-binatang-dilindungi
Rabu , 22 Sep 2021, 13:38 WIB
Penjual Kulit Harimau di Aceh Terancam 5 Tahun Bui
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Seorang pria berinisial AS (48 tahun), terancam dihukum penjara selama lima tahun karena memperjualbelikan kulit harimau. Perkara dengan barang bukti tiga lembar kulit Harimau Sumatra itu...
Sabtu , 30 Apr 2016, 14:48 WIB
Tersangka Penjual Satwa Dilindungi Terancam Lima Tahun Penjara
REPUBLIKA.CO.ID, PEKANBARU -- Dua tersangka perdagangan satwa dilindungi dengan barang bukti berupa organ harimau, beruang, dan ular dijerat Undang-Undang Konservasi Sumberdaya Alam Hayati dan Ekosistem dengan pidana penjara lima tahun penjara. "Kedua tersangka dijerat dengan Pasal 21 ayat 2 huruf (a) dan (b) juncto Pasal 40 ayat 2 Undang-Undang Nomor 5 Tahun 1990 dengan ancaman pidana lima tahun penjara," jelas...
Sabtu , 30 Apr 2016, 13:58 WIB
Polisi Gagalkan Penyelundupan Organ Harimau dan Beruang
REPUBLIKA.CO.ID, PEKANBARU -- Direktorat Kriminal Khusus Kepolisian Daerah Riau...