#penutupan-jalan-sudirman
Rabu , 13 Jan 2021, 00:14 WIB
PPKM, Jalan Sudirman Kota Bogor Ditutup Setiap Malam
REPUBLIKA.CO.ID, BOGOR -- Guna mencegah adanya kerumunan masyarakat di tengah Pemberlakuan Pembatasan Kegiatwn Masyarakat (PPKM), Jalan Jenderal Sudirman, di Kecamatan Bogor Tengah, Kota Bogor akan ditutup. Penutupan salah satu jalan...
Kamis , 31 Dec 2020, 07:58 WIB
Jalan Sudirman-Thamrin Tutup, Arus Lalu Lintas Dialihkan
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Direktorat Lalu Lintas Polda Metro Jaya menyiapkan sebanyak 20 pengalihan arus lalu lintas imbas ditutupnya Jalan Sudirman-Jalan MH Thamrin untuk mencegah adanya kerumunan di malam Tahun Baru 2021. "Hindari lalu lintas di sepanjang Jalan Jendral Sudirman hingga Jalan MH Thamrin," kata Kapolda Metro Jaya Irjen Pol. Fadhil Imran dalam keterangan yang diunggah di Twitter @TMCPoldaMetro, di Jakarta, Kamis...