#penyekatan-jalan-salemba
Jumat , 09 Jul 2021, 13:04 WIB
Polisi Buka Penyekatan di Jalan Salemba
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Petugas Polres Metro Jakarta Pusat membuka posko penyekatan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Darurat di Jalan Salemba Raya karena pertimbangan untuk memudahkan lalu lintas menuju rumah...
Kamis , 08 Jul 2021, 13:32 WIB
Polres Jakpus Pertimbangkan Buka Penyekatan di Jalan Salemba
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Polres Metro Jakarta Pusat mempertimbangkan untuk membuka penyekatan di kawasan Jalan Salemba Raya guna meminimalisasi kemacetan kendaraan yang terjadi selama Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Darurat. Kapolres Jakarta Pusat Kombes Pol Hengki Haryadi mengatakan pihaknya berupaya untuk fleksibel menciptakan ketaatan masyarakat melalui adanya pos penyekatan. Di sisi lain, petugas juga menerima masukan terkait kendala lalu lintas yang...