Dubes Finlandia untuk Indonesia Pekka Kaihilahti (kanan) dan Wakil Tetap Duta Besar Finlandia untuk PBB Louri Voioumaa (kiri) saat memberikan keterangan ke wartawan di Jakarta, Kamis (6/2/2025)

Utusan Finlandia: Rusia Biang Kerok Kerusakan Tatanan Perdamaian

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Hampir tiga tahun sudah pertempuran antara Rusia dan Ukraina berlangsung, namun belum ada tanda-tanda konflik akan tuntas. PBB hingga kini belum menemukan solusi yang tepat untuk menyelesaikan konflik tersebut. Wakil Tetap Duta Besar Finlandia untuk PBB Louri Voioumaa mengatakan, masalah besar itu ada di Rusia. Moskow, kata Louri, menjadi biang kerok dari rusaknya tatanan menuju stabilitas perdamaian....

Presiden Rusia Vladimir Putin. Rusia mengumumkan akan mengubah doktrin nuklirnya menyusul ancaman penggunaan rudal AS oleh Ukraina..

Eropa di Tubir Perang Nuklir

REPUBLIKA.CO.ID, KREMLIN – Rusia memberlakukan perubahan doktrin nuklirnya, menyusul izin yang diberikan Amerika Serikat pada Ukraina untuk menembakkan senjata ke wilayah Rusia. Kremlin juga mengancam akan memberikan tanggapan yang "tepat dan konkrit" terhadap negara-negara Barat yang mendukung Ukraina secara militer. Juru bicara Kremlin mengatakan dalam komentar yang diterbitkan pada hari Selasa bahwa amandemen Rusia terhadap doktrin nuklirnya telah dirancang tetapi belum...