Arah perbatasan Amerika menuju Meksiko

Trump Tuntut Meksiko Tetap Bayar Dinding Perbatasan

REPUBLIKA.CO.ID, WAHINGTON -- Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump mengkritik Meksiko karena tidak membantu menghentikan aliran imigran gelap ke AS. Mengulangi janji kampanyenya, Trump memastikan bahwa Meksiko akan membayar untuk pembangunan tembok di sepanjang perbatasan AS-Meksiko. "Pada akhirnya, Meksiko akan membayar untuk pembangunan dinding perbatasan," kata Trump kepada para pendukung dalam kampanye di Nashville, Tennessee. Menurut Trump, Meksiko tidak melakukan apa...

Arah perbatasan Amerika menuju Meksiko

Kamis , 26 Jan 2017, 08:32 WIB

Para Pemimpin Amerika Latin Kecam Trump