Mahmud Jamal didaulat jadi hakim Muslim pertama di Mahkamah Agung Kanada

Pertama Kali, Muslim Jadi Hakim di Mahkamah Agung Kanada

REPUBLIKA.CO.ID, ONTARIO – Perdana Menteri Kanada, Justin Trudeau, membuat keputusan bersejarah setelah pada Kamis (17/6) untuk pertama kalinya menunjuk hakim non-kulit putih ke Mahkamah Agung. Trudeau mengangkat seorang hakim Muslim bernama Mahmud Jamal.    Dia mengatakan, ada kebutuhan untuk mengatasi rasisme sistemik di Kanada. "Hakim Mahmud Jamal memiliki karier yang luar biasa, di mana dia tetap berdedikasi untuk melayani orang lain. Dia...

Perdana Menteri Kanada Justin Trudeau berbicara kepada media di Winnipeg, Manitoba, Kanada, Kamis (19/9).

Ketua Partai Oposisi Serang Justin Trudeau Saat Debat Pemilu

REPUBLIKA.CO.ID, OTTOWA -- Ketua oposisi pemerintah Kanada Andrew Scheer sebut Perdana Menteri Justin Trudeau sebagai penipu. Hal itu Scheer katakan dalam debat jelang pemilihan umum 21 Oktober yang disiarkan stasiun televisi. Jajak pendapat menunjukkan partai Konservatif yang mengusung Scheer memiliki kesempatan untuk mengalahkan partai Liberal yang kini berkuasa. Popularitas Liberal jatuh setelah skandal foto Trudeau mencuat bulan lalu. Foto perdana menteri...

Perdana Menteri Kanada Justin Trudeau berbicara kepada media di Winnipeg, Manitoba, Kanada, Kamis (19/9).

Sabtu , 21 Sep 2019, 13:20 WIB

Muncul Foto Rasialis Ketiga PM Kanada

Perdana Menteri Kanada sekaligus pemimpin Partai Liberal Justin Trudeau memberi pernyataan terkait fotonya yang mengenakan make up berwarna cokelat di wajah dan tangannya di masa lalu pada 2001, di pesawat kampanyenya di Halifax, Nova Scotia, Rabu (18/9).

Kamis , 19 Sep 2019, 12:02 WIB

Justin Trudeau Minta Maaf Atas Foto Aladdinnya