#pergerakan-sunda-empire
Jumat , 17 Jan 2020, 20:40 WIB
Respons Sunda Empire, MUI: Jangan Terpengaruh Sempalan
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA – Majelis Ulama Indonesia (MUI) Provinsi Jawa Barat mengingatkan umat Islam khususnya yang berada di Jawa Barat agar tidak terpengaruh aliran sempalan seperti Sunda Empire dan Kerajaan...
Jumat , 17 Jan 2020, 16:57 WIB
Jika Ada Indikasi Kriminal, Polisi akan TIndak Sunda Empire
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG— Jajaran Polda Jawa Barat tengah mendalami keberadaan Sunda Empire atau Kekaisaran Sunda di Kota Bandung. Pengawasan dan monitoring terhadap komunitas tersebut dilakukan pascagegernya Kerajaan Keraton Sejagat di Purworejo, Jawa Tengah. "Saya sudah memonitor adanya giat yang dimaksud," ujar Dir Reskrimum Polda Jabar Kombes Pol Hendra Suhartiyono, Jumat (17/1). Menurutnya, pihaknya akan menindak secara hukum jika terbukti Sunda Empire melakukan tindak pidana...