Advertisement
#peringatan-hari-ginjal-sedunia
Selasa , 07 Mar 2023, 17:08 WIB
Kasus Penyakit Ginjal Kronis Tertinggi Ada di 12 Provinsi, Ini Daftarnya
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kementerian Kesehatan (Kemenkes) RI melaporkan sebanyak 12 provinsi di Indonesia menempati posisi tertinggi angka kasus penyakit ginjal kronis. Kasus tertinggi di Indonesia ada di Kalimantan Utara, Maluku,...