Hari Santri, Ridwan Kamil Gelar Upacara Pakai Sarung. Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil memimpin upacara Hari Santri Tingkat Provinsi Jawa Barat, di halaman Gedung Sate, Kota Bandung, Kamis (22/10). Hari Santri Nasional bertujuan meneladani semangat jihad para santri dalam mempertahankan kemerdekaan Indonesia. Di masa pandemi ini Hari Santri mengusung tema Santri Sehat Indonesia Kuat.

Hari Santri, Ridwan Kamil Gelar Upacara Pakai Sarung

REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Pemprov Jawa Barat (Jabar) menggelar upacara peringatan Hari Santri di Halaman Gedung Sate, Kamis (22/10). Gubernur Jabar Ridwan Kamil menjadi pemimpin upacara tersebut. Berdasarkan pantauan Republika.co.id, suasana pesantren sangat terasa saat upacara bendera peringatan hari santri. Karena, Ridwan Kamil sebagai pemimpin upacara menggunakan sarung lengkap dengan kopiah seperti gaya santri berpakaian. Selain itu, semua peserta upacara yang hadir pun...

 Ribuan santri asal Sidoarjo mengikuti kegiatan ngaji kitab kuning bersama dalam rangka memperingati Hari Santri di GOR Delta Sidoarjo, Jalan Pahlawan, Magersari, Sidoarjo, Ahad (22/10).

In Picture: Ribuan Santri Ngaji Kitab Kuning di GOR Sidoarjo

REPUBLIKA.CO.ID,SIDOARJO -- Puluhan ribu santri asal Sidoarjo mengikuti kegiatan ngaji kitab kuning bersama dalam rangka memperingati Hari Santri di GOR Delta Sidoarjo, Jalan Pahlawan, Magersari, Sidoarjo, Ahad (22/10). Menurut Rois Syuriah Pengurus Cabang Nahdlatul Ulama (PCNU) Sidoarjo Rofiq Sirorz, melalui kegiatan tersebut diharapkan mampu menjadikan seluruh santri Indonesia, khususnya di Sidoarjo mampu mewujudkan dirinya sebagai penerus dan pewaris para ulama,...