Advertisement
#perkapolri
Rabu , 16 Nov 2022, 18:38 WIB
Gas Air Mata Akhirnya Resmi Dilarang Digunakan dalam Pengamanan Laga Sepak Bola
REPUBLIKA.CO.ID, oleh Bambang Noroyono, Wilda Fizriyani Pemerintah melalui Polri akhirnya mengundangkan aturan baku tentang Pengamanan Penyelenggaraan Kompetisi Olahraga. Peraturan Kapolri (Perkapolri) Nomor 10/2022 tersebut menebalkan larangan penggunaan gas air mata,...