Dokter tim Persib, Raffi Ghani.

Dokter Raffi Ghani Wafat, Persib Berduka

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Persib Bandung ditinggal salah satu personel yang telah lama mendampingi perjalanan Pangeran Biru di kompetisi sepak bola Tanah Air. Sosok tersebut adalah dokter Raffi Ghani. Persib mengumumkan Raffi meninggal dunia dalam usia 55 tahun di Rumah Sakit Hasan Sadikin, Bandung, Senin (23/12/2024) malam. Kabar duka ini turut disampaikan oleh akun X resmi Persib Bandung @persib, pada Selasa (24/12/2024)...

Pesepak bola Persib Bandung Dimas Drajad (kanan) melakukan selebrasi gol.

Hasil dan Klasemen Liga 1, Persib Bandung Belum Terkalahkan

REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Persib Bandung masih belum terkalahkan pada kompetisi Liga 1 Indonesia musim ini setelah melalui pekan ke-9 dengan mengalahkan Persik Kediri 2-0 di Stadion Brawijaya, Kediri, Senin malam. Pada pertandingan ini, Persib Bandung dapat mengamankan kemenangan atas Persik Kediri berkat gol yang dicetak oleh Dede Sapari (GBD) dan Tyronne del Pino, demikian catatan Liga Indonesia. Kemenangan tersebut membuat...