BRI Liga 1, Persib vs Persikabo.

BRI Liga 1: Babak Pertama Persib Vs Persikabo 1973 Imbang Tanpa Gol

REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Tuan rumah Persib Bandung masih bermain imbang tanpa gol melawan Persikabo 1973 di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Bandung, Sabtu (16/9/2023) petang. Persib langsung menekan melalui pemain sayap kanan Frets Butuan. Namun sayang belum ada peluang berbahaya. Enam menit pertandingan berjalan sudah ada dua kartu kuning untuk pemain Persikabo, Syahrul Lasinari dan Joel Varela. Sementara itu, Persib tampil lebih...

Liga 1 2023/2024 Persikabo 1937 vs PSM Makassar

Liga 1: PSM Amankan Kemenangan Perdana Musim Ini di Kandang Persikabo

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- PSM Makassar berhasil mencuri poin dari markas Persikabo 1973 pada pekan ketiga Liga 1 2023/2024 di Stadion Pakansari, Kabupaten Bogor, Jumat (14/7/2023) petang. Tim asuhan Bernardo Tavares mencuri keunggulan saat mereka hanya bermain dengan 10 orang. PSM menang 1-0 dari Persikabo 1973. Tambahan tiga poin membawa PSM naik ke peringkat ketujuh klasemen sementara Liga 1. Ini menjadi...