PT Pertamina Gas (Pertagas) selaku afiliasi Sub Holding Gas Pertamina raih enam penghargaan pada ajang Corporate Social Responsibility (CSR) dan Pembangunan Desa Berkelanjutan (PDB) Awards 2022.

Pertagas Grup Boyong 6 Penghargaan di Ajang CSR dan Pembangunan Desa Berkelanjutan Awards

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- PT Pertamina Gas (Pertagas) selaku afiliasi Sub Holding Gas Pertamina raih enam penghargaan pada ajang Corporate Social Responsibility (CSR) dan Pembangunan Desa Berkelanjutan (PDB) Awards 2022 yang diselenggarakan oleh Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi Republik Indonesia. Penghargaan yang berhasil dibawa pulang Pertagas adalah 1 kategori Gold untuk Operation East Java Area, 4 Kategori Silver...

Untuk meningkatkan kehandalan pasokan energi di Wilayah Indonesia Timur, PT Pertamina (Persero) tengah menuntaskan pembangunan infrastruktur Terminal LPG di Wayame, Ambon Provinsi Maluku dengan kapasitas total 2.000 Metrik Ton (MT). Pembangunan infrastruktur tersebut melibatkan 223 perusahaan lokal, yang terdiri dari 208 perusahaan supplier material dan 15 perusahaan subkontraktor konstruksi fabrikasi.

Bangun Terminal LPG Wayame, Pertamina Libatkan Swasta Lokal

REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA -- Untuk meningkatkan kehandalan pasokan energi di Wilayah Indonesia Timur, PT Pertamina (Persero) tengah menuntaskan pembangunan infrastruktur Terminal LPG di Wayame, Ambon Provinsi Maluku dengan kapasitas total 2.000 Metrik Ton (MT). Pembangunan infrastruktur tersebut melibatkan 223 perusahaan lokal, yang terdiri dari 208 perusahaan supplier material dan 15 perusahaan subkontraktor konstruksi fabrikasi.  Pjs SVP Corporate Communications & Investor Relations Pertamina,...