#pertanian-jateng
Kamis , 05 Oct 2023, 08:57 WIB
Oktober 2023, Sekitar 92.609 Hektare Sawah di Jateng Siap Panen
REPUBLIKA.CO.ID, SOLO -- Sebanyak 92.609 hektare sawah di wilayah Jawa Tengah siap panen pada musim tanam III ini. Adapun potensi produksi setiap hektarenya di kisaran enam ton gabah kering...
Selasa , 25 Jul 2023, 10:19 WIB
Perkuat Ketahanan Pangan, Jateng Kini Kerja Sama Pertanian dengan Thailand
REPUBLIKA.CO.ID, SEMARANG -- Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo melakukan pengembangan kerja sama dengan Thailand terkait penguatan ketahanan pangan di bidang pertanian. Kerja sama dilakukan Ganjar, saat menerima kunjungan courtesy call Duta Besar (Dubes) Kerajaan Thailand Prapan Disyatat di Puri Gedeh, Kota Semarang, pada Senin (24/7/2023). "Kita bicara kerja sama dua negara, tentu saya mengembangkan sebagai gubernur apa potensi yang bisa dikerjasamakan,...
Senin , 13 Sep 2021, 18:02 WIB
Jateng Raih Anugerah Abdi Bakti Tani 2021
REPUBLIKA.CO.ID,SEMARANG — Provinsi Jawa Tengah sukses meraih penghargaan Abdi...
Senin , 30 Sep 2019, 00:02 WIB
Mentan Sebut Jateng Daulat Pangan Berbasis Ekspor
REPUBLIKA.CO.ID, SEMARANG -- Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman...