Advertisement
#perumahan-gaza
Senin , 11 Sep 2023, 05:15 WIB
Program Perumahan di Gaza Terkendala Ego Antarfaksi
REPUBLIKA.CO.ID, GAZA -- Jet tempur Israel mengebom rumah dua lantai milik keluarga Zorob di Jalur Gaza pada 2019 hingga hancur berkeping-keping. Empat tahun kemudian, keluarga beranggotakan 10 orang itu...
Rabu , 02 Jun 2021, 17:38 WIB
Mesir Letakkan Batu Pertama Pembangunan Perumahan di Gaza
IHRAM.CO.ID, GAZA -- Kepala intelijen Mesir Abbas Kamel dan kepala kelompok perlawanan Palestina Hamas di Gaza Yahya Sinwar meletakkan batu pertama untuk membangun lingkungan perumahan di Jalur Gaza, Senin (1/6). Lingkungan itu akan diawasi dan didanai oleh Mesir. Peletakan batu pertama itu dilakukan bertepatan dengan kunjungan Kamel ke Gaza untuk membahas gencatan senjata antara Israel dan Hamas serta rekonstruksi kota setelah agresi Israel. Kamel...