.

Jenjang SMP Paling Banyak Kasus Perundungan

JAKARTA — Bullying atau perundungan terhadap anak seolah tak ada habisnya. Hampir setiap hari dalam sepekan terakhir, muncul satu per satu kasus perundungan di berbagai daerah. Data dari Federasi Serikat Guru Indonesia (FSGI) menunjukkan, kasus perundungan paling banyak terjadi pada anak sekolah di jenjang SMP. Sejak Januari hingga September 2023,...

Keluarga korban perundungan dan pendamping memberikan keterangan pers tentang perundungan yang dialami anak laki-laki bernama ABS di Kota Malang, Jumat (2/9/2022).

Empat Anak Pelaku Perundungan di Malang Ditetapkan Sebagai Tersangka

REPUBLIKA.CO.ID, MALANG -- Polresta Malang Kota (Makota) telah menetapkan empat anak pelaku perundungan sebagai tersangka. Namun, keempat pelaku belum dilakukan penahanan karena masih berusia anak. Kasat Reskrim Polresta Malang Kota (Makota), AKP Bayu Febrianto Prayoga mengatakan, para pelaku mengira aksi yang menjurus perundungan tersebut hanya bercanda. Padahal mereka telah melakukan kekerasan dengan menggunakan mainan plastik dan bantal kepada korban. "Tetapi kami...