Advertisement
#perusahaan-minyak-goreng
Kamis , 20 Jan 2022, 17:27 WIB
KPPU: Ada Sinyal Ulah Kartel di Balik Kenaikan Harga Minyak Goreng
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Komisi Pengawas Persaingan Usaha (KPPU) mengatakan terdapat sinyal kartel dalam fenomena kenaikan harga minyak goreng dalam negeri saat ini. Meski begitu, KPPU menyampaikan perlu penyelidikan lebih lanjut...