Advertisement
#pesisir-pantai-utara-indramayu
Jumat , 03 Feb 2023, 10:31 WIB
Ancaman Rob Kembali datang, Pesisir Indramayu Diimbau Waspada
REPUBLIKA.CO.ID, INDRAMAYU -- Masyarakat di pesisir Kabupaten Indramayu diimbau untuk waspada. Hal itu menyusul adanya fenomena fase bulan purnama pada 5 Februari 2023 yang berpotensi meningkatkan ketinggian pasang air laut...
Jumat , 02 Dec 2022, 15:40 WIB
Rob Lagi, Rob Lagi, Air Masuk Rumah Saat Subuh
REPUBLIKA.CO.ID, INDRAMAYU -- Banjir akibat gelombang pasang air laut atau rob kembali menerjang pesisir pantai di Kabupaten Indramayu, Jumat (2/12). Warga bahkan tak menyangka akan mengalami banjir rob parah pada awal Desember ini. "Banjir rob masuk rumah biasanya terjadi pada bulan Juni. Baru kali ini banjir rob masuk rumah di bulan Desember," ujar seorang warga Jalan Pari Perumahan Pabean Kencana, Desa...