#petani-kuningan
Selasa , 07 May 2024, 07:53 WIB
Hadapi Kemarau, Ratusan Kelompok Tani di Kuningan Terima Bantuan Pompa
REPUBLIKA.CO.ID, KUNINGAN ---Sebanyak 123 kelompok tani di 76 desa yang tersebar di 22 kecamatan se-Kabupaten Kuningan menerima bantuan pompanisasi dari Kementerian Pertanian. Hal itu sebagai langkah antisipasi menghadapi musim kemarau. Pj...
Kamis , 02 Sep 2021, 09:29 WIB
Menteri PUPR: Rehabilitasi Bendung Cikeusik untuk Petani
REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA -- Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Basuki Hadimuljono mengungkapkan bahwa rehabilitasi Bendung Cikeusikbertujuan untuk meningkatkan kesejahteraan petani di Kuningan, Jawa Barat. Basuki mengatakan, Bendung Cikeusik yang telah berusia lebih dari 100 tahun tersebut memiliki peran penting untuk masyarakat dalam pertanian sejak zaman kolonial Belanda. Rehabilitasi dilakukan untuk mengembalikan kemampuan layanan pengairan daerah irigasi sehingga meningkatkan kesejahteraan petani...
Senin , 29 Mar 2021, 20:02 WIB
Manfaatkan Padi Mekongga, Petani Kuningan Lakukan LTP
REPUBLIKA.CO.ID, KUNINGAN -- Dengan memanfaatkan padi varietas Mekongga, kegiatan...
Rabu , 17 Jan 2018, 02:13 WIB
55.395 Petani di Kuningan Terima Kartu Tani
REPUBLIKA.CO.ID,KUNINGAN -- Sebanyak 55.395 petani di Kabupaten Kuningan menerima...