Pesepak bola Timnas Indonesia U-23 Ramadhan Sananta (kedua kanan) berusaha menyundul bola saat melawan Timnas U-23 Uzbekistan pada babak semifinal Piala Asia U-23 2024 di Stadion Abdullah bin Khalifa, Doha, Qatar, Senin (29/4/2024). Indonesia kalah dari Uzbekistan dengan skor akhir 0-2.

Haedar Nashir Semangati Timnas Indonesia U23 Usai Kalah dari Uzbekistan

REPUBLIKA.CO.ID, YOGYAKARTA -- Timnas Indonesia U23 terpaksa melaju ke final usai kalah dari Uzbekistan di babak semifinal Piala Asia U23 pada Senin (29/4/2024). Meski kalah, Ketua Umum Pimpinan Pusat Muhammadiyah Haedar Nashir mengatakan Rizky Ridho dan kawan-kawan kalah terhormat setelah gigih berjuang.  "Mereka harus tetap berjuang menjadi kesebelasan yang tangguh ke depan. Pasti kecewa, tapi saya percaya mereka segera move-on dengan...

.

Timnas Indonesia Siap Kejutkan Irak

BASRA — Tim nasional Indonesia optimistis bisa menampilkan permainan terbaik kala melawan Irak dalam pertandingan pertama putaran kedua Grup F kualifikasi Piala Dunia 2026 di Basra International Stadium, Kamis (16/11/2023) malam WIB. Para penggawa Garuda Muda yakin bisa mengejutkan tim tuan rumah. Bek timnas Indonesia Jordi Amat menegaskan, ia dan...