Lionel Messi dari Argentina menerima jubah tradisional Arab dari Tamim bin Hamad Al Thani (2-L), Emir Qatar, saat Presiden FIFA Gianni Infantino (kanan) melihat setelah Final Piala Dunia FIFA 2022 antara Argentina dan Prancis di stadion Lusail, Lusail, Qatar, Ahad (18/12/2022). Messi Pakai Jubah Arab Tuai Komentar Rasialis dari Media Inggris

Messi Pakai Jubah Arab Tuai Komentar Rasialis dari Media Inggris

REPUBLIKA.CO.ID, LONDON -- Sebuah pakaian tradisional Arab yang diberikan kepada Lionel Messi pada saat kemenangan Piala Dunia 2022 menimbulkan pro dan kontra. Bahkan di media Inggris, jubah tersebut banyak mendapatkan kecaman. Jubah hitam atau disebut juga bisht, merupakan jubah yang terbuat dari bahan ringan dengan hiasan yang terkadang terbuat dari emas asli. Jubah ini sering dipakai oleh pejabat tinggi dan individu...

 Adrien Rabiot dari Prancis kembali menjadi starter di final setelah absen pada laga semifinal.

Tak Banyak Berubah, Ini Susunan Pemain Argentina Vs Prancis di Final Piala Dunia 2022

REPUBLIKA.CO.ID, DOHA -- Tak banyak perbuahan dalam skuad Argentina dan Prancis pada laga final Piala Dunia 2022 Qatar, di Stadion Lusail, Doha, Ahad (18/12) malam WIB. Kedua kubu menurunkan tim terbaiknya seperti saat berlaga di semifinal. Di kubu Argentina, hanya ada perubahan posisi di sisi sayap di mana Leandro Paredes yang menjadi starter melawan Kroasia digantikan Angel Di Maria. Selebihnya, tak...